Regio Sumatera

Regio Sumatera terbagi atas dua Provinsi Gerejawi, yaitu :

1. Provinsi Gerejawi Medan yang melingkupi Keuskupan Agung Medan, Keuskupan Padang, dan Keuskupan Sibolga.

2. Provinsi Gerejawi Palembang yang melingkupi Keuskupan  Agung Palembang, Keuskupan Tanjungkarang dan Keuskupan Pangkalpinang.

1 thought on “Regio Sumatera

    NN

    (Oktober 26, 2018 - 17:24)

    Mo , mohon system Kerja OMK Paroki Pangkalpinang di benahi supaya Kegiatan” di OMK Paroki Pangkalpinang Menjadi aktif kembali , karena kami semua rindu untuk aktif kembali melayani thx
    Tuhan Yesus Memberkati

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *